Soal Latihan Perhitungan Kontinyu Perancangan Lokasi Pabrik

SOAL     Sebuah perusahaan Elektronik bermaksud mendirikan pabrik baru, berdasarkan hasil studi kelayakan diperoleh alternatif dan jarak koordinat lokasi (dalam satuan puluhan kilometer) sebagai berikut :     Daerah pemasaran yang harus dipenuhi kebutuhannya terletak di 5 (lima) kota dengan koordinat dan kebutuhan masing-masing (dalam satuan ton) sebagai berikut : Daerah Pemasaran :  Demand (ton)Pemasaran A … Read more

Soal dan Jawaban Materi Forging Part 1

Note: sebelum kalian melihat contoh soal ini kalian cek dulu materinya Rumus Gaya pada Proses Rolling  SOAL Sebuah strip alluminium alloy annealed dengan tebal 2 mm dan lebar 40 cm,direncanakan dibuat lembaran dengan ketebalan 0.2mm dengan prosespengerolan, bila lebar dianggap tetap, koefisien gesek antara roll denganbenda kerja adalah 0.1 dan roll yang digunakan adalah 2 … Read more

Soal Open Die Forging Mencari tahap minimal proses dan gaya forging tahap akhir

Sebuah silinder pejal dengan tinggi 10 cm dan diameter 4 cm di pergunakan sebagai bahan baku pembuatan produk dengan ketinggian 4 cm dengan open die forging dengan bahan stainless steel dan  tentukan a. berapa tahap minimal proses tersebut dapat dilakukan b. berapa gaya forging tahap akhir proses tersebut Jawab a) perhitungan : Rumus : hn= … Read more